Pentingnya Gambar di Setiap Postingan

Posted by: Mas Aro Free Blogger Tutor, Updated at: Thursday, February 14, 2013

Pentingnya Gambar di Setiap PostinganPentingnya Gambar di Setiap Postingan. Konten blog terdiri dari teks, gambar dan video. Karena yang populer di search engine adalah teks dan gambar maka yang perlu mendapat perhatian adalah keduanya. Google penelusuran khusus untuk mencari artikel berdasarkan teks, google image untuk gambar, kalau video langsung ke youtube aja. Selanjutnya karena kedua hal ini penting (teks dan gambar) maka jangan pernah meninggalkan salah satu dari keduanya. Konten yang hanya berupa gambar akan lemah di hasil penelusuran karena minim keyword, sementara konten yang hanya berisi teks sulit ditemukan di google image atau bahkan tidak akan ditemukan.

So, selain menambah keindahan, menguatkan maksud artikel ternyata gambar juga bernilai SEO bukan! Barangkali artikel Anda tidak ditemukan di halaman pertama sesuai keyword, namun muncul paling atas di google image. Nah keren kan! Siapa Tahu

Lalu bagaimana agar gambar memiliki muatan SEO Friendly yang berdaya guna? baca artikel saya nantinya Cara agar Gambar Terindeks Google Image. Kali ini hanya sekedar menginformasikan jika menambahkan gambar di setiap postingan sangat penting.

Tapi harus diingat, dalam mengupload gambar yang Anda dapat di internet hati - hati, barangkali gambar tersebut memiliki hak cipta. Banyak blog yang share wallpaper dilaporkan sang pemiliknya, sehingga postingan dia yang seharusnya berada di halaman pertama hilang. Perlu meniru portal berita kompas, dimana setiap gambar menginformasikan creditnya (pemilik gambar). Demikian Pentingnya Gambar di Setiap Postingan.

Credit Image : www.mindoverimage.com



Rating 9 out of 10 based on 400 reviews